Buku DOA DAN DZIKIR UNTUK KESUKSESAN adalah sebuah buku yang berisikan kumpulan doa dan dzikir kesuksesan dengan cara Islam, yang berpedoman kepada Al-quran dan Sunah. Buku ini juga dilengkapi dengan adab yang baik untuk melakukan doa dan dzikir. Penyampaian yang lugas dengan bahasa yang sederhana semakin memudahkan siapapun untuk memahaminya. ADAPUN KUMPULAN DOA DAN DZIKIR KESUKSESAN, diant…