Nana dan Risa sedang mengantre imunisasi di ruang kesehatan sekolah. Aduuuhhh... tapi Nana takut disuntik! Kenapa, sih, perlu imuniasasi? Nana, kan, sehat? Dilengka[i dengan pesan dokter dan tindakan-tindakan pertolongan pertama yang dapat dilakukan oleh orang tua.
Ibu, Mina, dan Momo pergi ke Posyandu untuk melakukan imunisasi. Imunisasi diperlukan untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh dengan cara memasukkan vaksin ke dalam tubuh. Pemberian vaksin dapat dilakukan dengan diteteskan ke mulut dan disuntikkan ke tubuh. Apakah Mina mau di diimunisasi?
Tahukah Anda bahwa perilaku sehat tiap individu penting sekali bagi masyarakat secara keseluruhan? Pandemi yang tengah melanda saat ini, misalnya, dapat terjadi karena individu di berbagai belahan dunia saling berinteraksi. Imunisasi, kebersihan, sanitasi, dan protokol kesehatan memang menjadi aspek terpenting dalam menunjang masyarakat yang sehat. Akan tetapi, pengadaan sarana saja tidaklah cu…