Text
Jalan perindu surga : kumpulan hikmah dan kisah penyejuk hati
Buku yang berada di tangan anda ini adalah kumpulan dari hikmah dari ulama salafus shalih yang dapat menyejukkan hati yang sedang galau, dada yang sedang sempit dan membuat mereka yang sedang menghadapi masalah selalu mempunyai harapan bahwa bersama kesulitan ada kemudahan.
Karya ini menjadi sangat istimewa karena menukil perkataan-perkataan ulama yang singkat dan penuh makna dan dapat dijadikan panduan dalam kehidupan sehari-hari, maka buku ini sangat layak untuk menjadi teman duduk anda. Selamat membaca.
Tidak tersedia versi lain