Tidak diragukan lagi bahwa as-sunnah merupakan kehidupan dan cahaya. Dengan kehidupan dan cahaya itulah seseorang akan mendapatkan kebahagiaan dan petunjuk. Sekalipun amal-amal mereka sederhana, akan tetapi apabila mengikuti as-Sunnah, mereka akan tegak. Allah subhaanahu wa Ta'aalaa berfirman: "Pada hari wajah-wajah putih berseri dan wajah-wajah (lainnya) menghitam kelam." (QS. Ali Imran: 0…
Tunaikan zakat hartamu sebelum harta itu berpisah dariu, atau kamu yang berpisah darinya, lalu harta itu diperebutkan ahli warismu. Di dunia ini anda hanyalah seorang kelana, sedangkan harta pun hanyalah titipan belaka, Dan anda tidak tahu kapan harta itu pergi, dan kapan anda kembali kehadirat-Nya. Sedangkan zakat apabila telah menjadi kewajiban bagi anda maka selamanya akan menjadi tanggungan…